Google kini resmi menjadi perusahaan teknologi terbesar
kedua di dunia mengalahkan Microsoft. Perusahaan search engine terbesar
di dunia tersebut memiliki nilai sebesar 249 miliar USD, sedangkan
Microsoft memperoleh nilai pasaran sebesar 247.8 miliar USD.
Di tempat pertama, Apple masih duduk dengan kokoh. Perusahaan yang
berbasis di Cupertino tersebut memiliki nilai pasaran yang jauh lebih
tinggi dari kedua perusahaan tersebut, yakni mencapai angka 627 miliar
USD.Nilai saham Google saat ini memang mengalami kenaikan. Bahkan dalam rentang 6 bulan terakhir, nilah saham tersebut naik sebesar 18 persen. Sementara itu Microsoft justru mengalami penurunan nilai saham dalam kurun waktu yang sama. Total terdapat penurunan nilai sebesar 8 persen.
Anda sedang membaca artikel tentang Mengalahkan Microsoft, Google Resmi Menjadi Perusahaan Teknologi Terbesar Kedua di Dunia dan anda bisa menemukan artikel Mengalahkan Microsoft, Google Resmi Menjadi Perusahaan Teknologi Terbesar Kedua di Dunia ini dengan url http://kaycool37.blogspot.com/2012/10/mengalahkan-microsoft-google-resmi.html.. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Mengalahkan Microsoft, Google Resmi Menjadi Perusahaan Teknologi Terbesar Kedua di Dunia ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda, namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.
0 Komentar:
SIlahkan Berkomentar dan Mematuhi Aturan-aturan Disini
* Silahkan Anda Komentar Sesuai Artikel Di Atas
* Gunakan Bahasa Yg Sopan, Baik, dan Tertib
* Jangan Menebar SPAM, FLOOD, FLAMING
* Hindari Dari Duplikat Komentar
* Dilarang memakai Kata-kata Kotor, Kasar